1. Ditinjau dari bahasa, kata hadits mempunyai beberapa arti, diantaranya adalah …
a. Perintah
b. Berita
c. Acara
d. Aturan
e. Lama
2. Arti lain dari hadits menurut bahasa ialah “جديد “ artinya …..
a. Mudah
b. Jauh
c. Dekat
d. Baru
e. Lama
3. اقواله صلى الله عليه وسلم وافعاله واحوا Lafal tersebut adalah definisi hadits menurut ……
a. Ahli Hadits
b. Ahli Fikih
c. Mutakallimin
d. Ahli Tafsir
e. Ahli Ushul
4. Segala perkataan, perbuatan dan taqrir nabi Muhammad, yang berkaitan dengan hukum adalah pengertian hadits menurut……
a. Ahli Hadits
b. Ahli Ushul Fikih
c. Ahli Fikih
d. Ahli Kalam
e. Ulama’ Tabi’in
5. Menurut ahli hadits bahwa perbedaan hadits dengan sunnah adalah…..
a. Hadits lebih kuat daripada sunnah
b. Sunnah lebih luas pengertiaannya daripada hadits
c. Hadits dan sunnah sama saja
d. Sunnah hanya khusus pada nabi Muhammad saw
e. Hadits bisa disandarkan pada selain Nabi Muhammad saw
6. ما أضيف الى النبي صلى الله عليه وسلم من قول اوفعل اوتقرير . Segala yang disandarkan kepada Nabi Muhammad saw…….
a. Berupa petunjuk, perbuatan ataupun isyaratnya
b. Barupa wasiat, nasehat, ataupun keputusannya
c. Berupa perkataan, perbuatan, ataupun ketetapannya
d. Berupa perkataaan, keputusan ataupun kehidupannya
e. Berupa pernyataan, keputusan dan perbuatannya
7. Kata Atsar dari segi bahasa mempunyai arti…..
a. Sesuatu yang baru
b. Debu
c. Sisa dari sesuatu
d. Doa
e. Barang Bekas
8. Khabar dari segi bahasa adalah……
a. Warta atau berita
b. Peristiwa
c. Sisa sesuatu
d. Isu
e. Desas – desus
9. Para ulama’ berbeda pendapat dalam memahami istilah hadits, sunnah, khobar dan atsar. Untuk menghindari perbedaan tersebut ulama Ahli Fikih memakai istilah atsar hanya untuk…….
a. para sahabat, tabi’in dan ulama salaf
b. Nabi dan ulama salaf
c. Nabi dan tabi’in
d. Nabi dan khulafa’urrosydin
e Jumhur ulama
10. Ahli hadits mendifinisikan khabar adalah……
a. Suatu berita yang diterima dari nabi Muhammad saw, sahabat, dan tabi’in
b. Suatu berita yang diterima dari sahabat dan tabi’in
c. Suatu berita yang hanya mengandung hukum
d. Suatu berita yang hanya khusus dari sahabat nabi
e. Suatu berita yang berasal dari ulama hadits
11. Jalan yang menyampaikan kepada matan hadits disebut ..
a. Isnad
b. Musnid
c. Musnad
d. Asanid
e. Sanad
12. Dari segi bahasa, sanad berarti …….
a. Disampaikan
b. Tempat bersandar
c. Dapat dipegangi
d. Dipercaya
e. Meriwayatkan
13. Orang yang menerangkan sanad suatu hadits disebut…..
a. Isnad
b. Musnid
c. Musnad
d. Asanid
e. Sanad
14. Menerangkan rangkaian urutan sanad suatu hadits disebut ..
a. Isnad
b. Musnid
c. Musnad
d. Asanid
e. Sanad
15. Hadits yang diterangkan dengan menyebutkan sanadnya sehingga sampai kepada Rasulullah disebut …
a. Isnad
b. Musnid
c. Musnad
d. Asanid
e. Sanad
16. Dari segi bahasa, matan adalah……
a. Sandaran
b. Tanah yang datar
c. Tanah yang gersang atau tandus
d. Sesuatu yang padat dan berisi
e. Sesuatu yang merata
17. Orang yang memindahkan hadits dari seorang guru kepada orang lain, dalam ilmu hadits disebut….
a. Riwayat
b. Ru’yah
c. Rawi
d. Diroyah
e. Rijalul Hadits
18. Lafal راواه البخارى ومسلم dalam istilah periwayatan hadits sering juga disebut…..
a. Jama’ah
b. Khomsah
c. Sab’ah
d. Sittah
e. Syaikhan
19. Dibawah ini yang tidak termasuk syarat-syarat perowi hadits ……
a. Adil
b. Kuat hafalannya
c. Tidak pernah melakukan dosa besar
d. Dhobit
e. Laki –laki
20. Sahabat yang paling banyak meriwayatkan hadits adalah...
a. Ibnu Mas’ud
b. Ibnu Umar
c. Aisyah
d. Ibnu Abbas
e. Abu Hurairah
21. Dibawah ini adalah nama sahabat yang meriwayatkan hadits lebih dari 2000 hadits, kecuali...
a. Abu Hurairah
b. Abdullah bin Umar
c. Anas Bin Malik
d. Aisyah Umul Mukminin
e. Abu Said Alkhudri
22. Ilmu yang membahas para rawi hadits, baik dari kalangan sahabat, tabiin dan orang-orang sesudah mereka disebut …
a. Ilmu Mantiq
b. Ilmu Falaq
c. Ilmu Tajwid
d. Ilmu Nahwu
e. Ilmu Rijalul Hadits
23. Dhabit dalam arti kuat hafalan serta daya ingatnya dan bukan pelupa disebut dengan istilah ……
a. Dhabit al shadri
b. Dhabit al kitabah
c. Dhabit al kalimah
d. Dhabit al filiyah
e. Dhabit al mashdar
24. Dhabit dalam arti dapat memelihara kitab hadits dari gurunya sebaik-baiknya sehingga tidak mungkin ada perubahan disebut …
a. Dhabit al filiyah
b. Dhabit al mashdar
c. Dhabit al kitabah
d. Dhabit al kalimah
e. Dhabit al shadri
25. Ilmu yang menerangkan adil tidaknya perawi hadits disebut ..
a. Ilmu al-mubahammat
b. ilmu al-jarh wa at-ta’dil
c. ilmu musthalah al-hadits
d. ilmu rijal al-hadits
e. ilmu thabaqot
26. Menurut muhadditsin yang dimaksud dengan adil adalah …
a. Istiqomatud dien dan al muruah
b. Al Istislamu dan al mukhlis
c. Al bayan dan ash shorfu
d. Al irtifa dan al bazlu
e. Al washfu dan al jaded
27. Pada umumnya, para ulama mengklasifikasikan bentuk sunnah menjadi empat, kecuali ..
a. Sunnah qouliyah
b. Sunnah istimroriyah
c. Sunnah filiyah
d. Sunnah taqririyah
e. Sunnah hammiyah
28. Bentuk perkataan atau ucapan yang disandarkan kepada Nabi Muhammad disebut ..
a. Sunnah qouliyah
b. Sunnah samiyyah
c. Sunnah filiyah
d. Sunnah taqririyah
e. Sunnah hammiyah
29. Segala perbuatan yang disandarkan kepada Nabi Muhammad disebut ..
a. Sunnah qouliyah
b. Sunnah samiyyah
c. Sunnah filiyah
d. Sunnah taqririyah
e. Sunnah hammiyah
30. Sunnah yang berupa ketetapan Nabi Muhammad terhadap apa yang datang atau dilakukan sahabatnya disebut ..
a. Sunnah qouliyah
b. Sunnah samiyyah
c. Sunnah filiyah
d. Sunnah taqririyah
e. Sunnah hammiyah
31. Suatu yang dikehendaki Nabi Muhammad tapi belum smpat dikerjakan disebut ..
a. Sunnah qouliyah
b. Sunnah samiyyah
c. Sunnah filiyah
d. Sunnah taqririyah
e. Sunnah hammiyah
32. Dari segi bahasa arti taqrir adalah ....
a. ucapan
b. perbuatan
c. ketetapan
d. keinganan
e. terlanjur
33. Istilah yang digunakan untuk ahli hadits disebut....
a. Ushuliyah
b. Khabari
c. Mura’alimin
d. Muhadditsin
e. Mutakallimin
34. Hadits yang biasa diriwayatkan oleh Bukhari Muslim menggunakan istilah...
a. Akhrajahus sab’ah
b. Muttafaqun alaih
c. Akhrajahus sittah
d. Akhrajahul jamaah
e. Rawahul jamaah
35. Penggolongan hadits ditinjau dari banyaknya rawi yang meriwayatkan hadits termasuk pemahaman hadits dari segi ..
a. Keadaan
b. Kuantitas
c. Kondisi
d. Manfaat
e. Kualitas
36. Penggolongan hadits dilihat dari aspek diterima atau ditolaknya trmasuk pemahaman hadits dari segi ..
a. Keadaan
b. Kuantitas
c. Kondisi
d. Manfaat
e. Kualitas
37. Hadits yang merupakan tanggapan panca indera, yang diriwayatkan oleh sejumlah besar rawi, yang menurut kebiasaan mustahil mereka berkumpul dan bersepakat untuk dusta disebut ….
a. Hadits Sahih
b. Hadits Hasan
c. Hadits Mutawatir
d. Hadits Dhaif
e. Hadits Ahad
38. Diantara syarat-syarat hadits sahih adalah tidak muallalatau berilat. Maksud tidak mualal adalah..
a. Tidak kuat hafalannya
b. Kurang adil
c. Memiliki kekurangan
d. Kurang sempurna
e. Tidak mempunyai cacat
39. Dari segi bahasa, mutawatir berarti Muttatabi’, maksudnya ……….
a. Yang terkenal di masyarakat
b. Yang datang berturut-turut dengan tidak ada jaraknya
c. Yang dijamin kebenarannya
d. Yang dijadikan dasar hukum
e. Yang menjelaskan Al-Qur’an
40. Yang mengemukakan hadits mutawatir dengan istilah khabar al amah yaitu ..
a. Khatib Al Baghdadi
b. Ibnu Hajar al Asqalani
c. Imam Syafii
d. Ibnu Hibban
e. Al Hazimi
41. Menurut Imam Syafi’I jumlah minimal perawi pada hadits mutawatir adaah ..
a. 3 orang
b. 4 orang
c. 5 orang
d. 6 orang
e. 7 orang
42. Hadits mutawatir terbagi menjadi 2 yaitu ..
a. Mutawatir haqiqi dan mutawatir nisbi
b. Mutawatir shorih dan mutawatir khofi
c. Mutawatir tafkhim dan mutawatir tarqiq
d. Mutawatir lafdzi dan mutawatir makna
e. Mutawatir shahih dan mutawatir dhaif
43. Hadits mutawatir yang di riwayatkan oleh rowi yang banyak dan mencapai syarat-syarat mutawatir dengan redaksi dan makna hadits yang sama antara riwayat satu dan riwayat yang lain disebut …
a. Mutawatir Shorih
b. Mutawatir Lafdzi
c. Mutawatir Tafkhim
d. Mutawatir Makna
e. Mutawatir Shahih
44. Hadis yang mempunyai tingkat derajat berbeda antara yang di riwayatkan satu rowi dengan rowi yang lain, tetapi isi kandungan maknanya sama disebut ..
a. Mutawatir Shorih
b. Mutawatir Lafdzi
c. Mutawatir Tafkhim
d. Mutawatir Makna
e. Mutawatir Shahih
45. Hadits yang diriwayatkan oleh satu, dua, tiga orang atau lebih namun tidak mencapai tingkat mutawatir.disebut ..
a. Hadits Mutawatir
b. Hadits Shahih
c. Hadits Hasan
d. Hadits Ahad
e. Hadits Dhaif
46. Hadits ahad dibagi menjadi tiga macam, yaitu ..
a. Hadits masyhur, hadits aziz, dan hadits shahih
b. Hadits hasan, hadits shahih, dan hadits masyhur
c. Hadits masyhur, hadits aziz dan hadits gharib
d. Hadits aziz, hadits dhaif, dan hadits masyhur
e. Hadits shahih, hadits masyhur, dan hadits aziz
47. Hadits yang diriwayatkan oleh tiga orang atau lebih, namun belum mencapai derajat mutawatir disebut ..
a. Hadits Aziz
b. Hadits Masyhur
c. Hadits Dhaif
d. Hadits Gharib
e. Hadits Shahih
48. Hadits yang diriwayatkan oleh dua orang pada satu tabaqoh. Kemudian pada tabaqoh selanjutnya banyak rawi yang meriwayatkannya disebut ..
a. Hadits Aziz
b. Hadits Masyhur
c. Hadits Dhaif
d. Hadits Gharib
e. Hadits Shahih
49. hadits yang diriwayatkan oleh hanya seorang rowi saja, baik dalam seluruh tingkatan sanad atau pada salah satu tingkatan sanadnya disebut ..
a. Hadits Aziz
b. Hadits Masyhur
c. Hadits Dhaif
d. Hadits Gharib
e. Hadits Shahih
50. Hadits yang biasa disebut hadits fardun yang artinya hadits sendirian adalah …
a. Hadits Aziz
b. Hadits Masyhur
c. Hadits Dhaif
d. Hadits Gharib
e. Hadits Shahih
51. Hadits yang sanadnya bersambung (tidak putus). Dan para rowi yang meriwayatkan hadits tersebut adalah adil dan dabit, serta dalam matan hadits tersebut tidak ada kejanggalan atau syadz dan cacat (illat) disebut …
a. Hadits Aziz
b. Hadits Masyhur
c. Hadits Dhaif
d. Hadits Gharib
e. Hadits Shahih
52. Hadits yang dalam sanadnya tidak ada orang yang tertuduh bohong, haditsnya tidak janggal, serta diriwayatkan tidak hanya satu jalur rowian disebut ..
a. Hadits Aziz
b. Hadits Hasan
c. Hadits Dhaif
d. Hadits Gharib
e. Hadits Shahih
53. Hadits yang tidak memenuhi syarat diterimanya suatu hadits dikarenakan hilangnya salah satu syarat dari beberapa syarat yang ada disebut ..
a. Hadits Aziz
b. Hadits Hasan
c. Hadits Dhaif
d. Hadits Gharib
e. Hadits Shahih
54. Hadits shahih dan hasan pada dasarnya sama, yang membedakan kedua hadits ini adalah ..
a. Keadilan perawinya
b. Ada tidaknya illat
c. Daya ingat (kedhobitan) perawinya
d. Ada tidaknya syadz
c. Kejujuran perawinya
55. Para ulama hadits menyepakati bahwa tingkatan hadits shahih tertinggi adalah yang diriwayatkan …
a. Al-Bukhari
b. Lima orang ahli hadits
c. Muslim
d. Al-Bukhari dan Muslim
e. Abu Dawud dan At-Tirmidzi
4 comments
Tambah commentsBoleh minta kunci jawaban?
Kunci jawaban
assalamualaikum kk boleh nanya ad kunci jwawabann engga?
Kak ada kunci jawabannya gak?