Wednesday, November 2, 2016

Home » » soal-soal jaringan komputer

soal-soal jaringan komputer

1. Macam-macam jaringan diklasifikasikan menjadi . . .
a. jaringan transmisi dan koneksi
b. jaringan transmisi dan transformasi
c. jaringan transmisi dan jarak
d. jaringan jarak dan transformasi
e. jaringan lokal dan internasional

2. Penggunaan jaringan untuk skala jaringan yang lebih besar dapat menggunakan teknologi transmisi . . .
a. Broadcast
b. LAN
c. Jarak
d. Point to point
e. Point to group

3. Jaringan yang terdiri atas beberapa komputer atau mesin yang seringkali harus memiliki banyak route dikarenakan jarak disebut dengan jaringan . . .
a. Broadcast
b. LAN
c. Jarak
d. Point to point
e. Point to group

4. Jaringan yang mempunyai area jaringan yang luas menjangkau antarwilayah dalam satu provinsi disebut jaringan . . .
a. Lokal Area Network
b. Metropolitan Area Network
c. Wide Area Network
d. Internet
e. Transmisi
5. Jarak antarprocessor atau antarkomputer untuk Lokal Area Network dengan letak processor di tempat yang sama dalam satu gedung adalah . . .
a. 10 m
b. 100 m
c. 1 km
d. 10 km
e. 100 km

6. Jarinagan yang mencangkup geografis dengan luas area yang mampu menjangkau batas provinsi sampai negara yang ada di belahan bumi disebut dengan jaringan . . .
a. DP
b. TSS
c. Local Area Network
d. Metropolitan Area Network
e. Wide Area Network

7. Topologi yang hanya memiliki satu komputer sebagai sentral dengan setiap komputer dalam jaringan dihubungkan ke komputer server secara langsung atau melalui hub adalah topologi . . .
a. Mesh
b. Star
c. Tree
d. Bus
e. Ring

8. Topologi yang digunakan baik dalam membentuk jaringan maupun yang digunakan untuk interkoneksi antarsentral dengan tingkat hirarki yang berbeda adalah . . .
a. Mesh
b. Star
c. Tree
d. Bus
e. Ring

9. Dalam komunikasi data jaringan dibutuhkan penerjemah atau interpreter yang disebut dengan . . .
a. Protokol
b. ISO
c. OSI
d. Net
e. Ring

10. Protokol yang menggunakan metode akses yang disebut dengan CSMA/CA adalah protokol . . .
a. Ethernet
b. Localtalk
c. Token Ring
d. FDDI
e. ATM

11. Protokol yang mendukung transmisi data dalam bentuk gambar, video, dan audio adalah . . .
a. Ethernet
b. Localtalk
c. Token Ring
d. FDDI
e. ATM

12. Topologi yang sesuai bila menggunakan protocol FDDI adalah . . .
a. Bus
b. Star
c. Tree
d. Dual Ring
e. Mesh

13. Kabel yang digunakan untuk protocol FDDI adalah kabel . . .
a. Twisted Pair
b. Koaksial
c. Serat optik
d. Twisted Fair; Serat optik
e. Twisted Pair; Koaksial

14. Jaringan nirkabel memiliki kelemahan sebagai berikut, kecuali . . .
a. mobilitas
b. kecepatan installasi
c. fleksibilitas tempat
d. delay yang sangat besar
e. kemampuan jangkauan

15. Keunggulan jaringan nirkabel adalah . . .
a. kecepatan installasi
b. transmisi data hanya 1 – 2 Mbps
c. biaya peralatan mahal
d. keterbatasan spektrum
e. sinyalnya terputus-putus

16. Perangkat yang berfungsi untuk menghubungkan atau menyatukan kabel-kabel network dari setiap komputer workstation atau client adalah . . .
a. NIC
b. HUB
c. Kabel
d. Router
e. Bridge

17. Pemasangan kabel dalam pin konektor RJ-45 yang digunakan untuk menghubungkan satu komputer dengan komputer lainnya adalah menggunakan cara . . .
a. Straight Cable
b. Crossover Cable
c. Over Cable
d. Line Cable
e. Through Cable

18. Perangkat yang berfungsi sebagai penguat sinyal dalam jaringan adalah . . .
a. HUB
b. Bridge
c. Router
d. NIC
e. Repeater

19. Perangkat yang berfungsi untuk membagi sebuah jaringan menjadi dua buah jaringan adalah . . .
a. HUB
b. Bridge
c. Router
d. NIC
e. Konektor

20. Perangkat yang berfungsi untuk menghubungkan transmisi antara jaringan LAN dengan internet adalah . . .
a. HUB
b. Bridge
c. Router
d. NICe. Konektor

Thanks For Your Comment Here

ads

Blog Archive

Powered by Blogger.

elemen 1

Template dan Modifikasi by : ilmupedagangpelajar | ilmupedagangpelajar | ilmupedagangpelajar Published at ilmupedagangpelajar
Copyright © 2013. Ilmupedagangpelajar - All Rights Reserved