Nah, sambil nunggu windows 8.1 yang katanya mengembalikan startmenu ke posisi semula, kita bisa juga mengaktifkan kembali startmenu Windows 8 layaknya Windows XP, Vista atau windows 7. Caranya cukup simple. Cukup download di http://www.iobit.com/iobitstartmenu8.php.
![]() |
Halaman download ioBit startmenu 8 |
![]() |
Tampilan startmenu8, sanga natural dan sam dengan tampilan startmenu di win7 |