Saturday, April 14, 2012

Home » » Proses Explorer si Task Manager Plus plus

Proses Explorer si Task Manager Plus plus

Hal yang paling menyebalkan ketika komputer terkena virus adalah terblokirnya akses ke Task manager. Virus sengaja memblokir task manager agar virus tidak bisa di matikan secara paksa. Untuk menangani hal ini, langkah baiknya anda mempunyai Task Manger backup bernama Proses Explorer.  Proses Explorer adalah task manager canggih dari systinternal dimana kemampunnya jauh lebih baik dari task manager standar di Windows. 

Beberapa kelebihan dari Proses Explorer adalah sbb:

  1. Tidak perlu di install (portabel)
  2. Bisa melihat Path dari proses 
  3. Melihat satistik penggunakan resource secara detail
  4. berukuran kecil
  5. Bisa meng-Kill atau mematikan proses virus atau segala proses yang mencurigakan 
  6. menampilkan detail penggunaan resource (Ram, prosesor)
  7. Melihat file DLL apa yang di pakai oleh program exe dll
Anda bisa mendapatkan Proses Explorer di http://technet.microsoft.com/en-us/sysinternals/bb896653. . Sangat saya sarankan anda meletakan file proses explorer di desktop sehingga anda akan mudah mengaksesnya. Sekedar tips lain,ketika anda melihat suatu proses dengan nama acak (misal Xzwsf..exe) yag pathnya ada di Document and Setting kemungkinan terbesar itu adalah virus.

Berikut ini adalah tampilan dari Proses Explorer 
Tampilan Proses Explorer 

Grafik penggunaan resource di proses Explorer



Thanks For Your Comment Here

ads

Blog Archive

Powered by Blogger.

elemen 1

Template dan Modifikasi by : ilmupedagangpelajar | ilmupedagangpelajar | ilmupedagangpelajar Published at ilmupedagangpelajar
Copyright © 2013. Ilmupedagangpelajar - All Rights Reserved